Juru bicara Departemen Luar Negeri Amerika Serikat Ned Price secara resmi telah mengatakan, ‘ancaman‘ Presiden Rusia Vladimir Putin saat ini akan memutus pasokan gas jika pembeli asing tidak menggunakan mata uang rubel, ini merupakan tanda ‘keputusasaan’ ekonomi dan juga keuangan Moskow yang disebabkan oleh sanksi Barat terkait invasi ke Ukraina.

Negara-negara Eropa, seperti beberapa di antaranya sangat bergantung pada gas Rusia, meski telah menolak permintaan tersebut dengan Pemerintah Jerman mengatakan itu sama halnya dengan ‘pemerasan.’

“Menurut saya pada dasarnya ini hanyalah indikasi lain dari sebuah kesulitan ekonomi Rusia,” ucap Price kepada wartawan pada konferensi pers reguler, melansir Reuters 1 April

Ia juga menambahkan, kini terserah negara-negara Eropa untuk menentukan tanggapan mereka, adapun keterkaitan dengan ancaman Presiden Putin.

Seperti yang diiberitakan sebelumnya, Presiden Rusia Vladimir Putin telah menegaskan, pembeli asing harus membayar gas Rusia menggunakan rubel mulai Hari Jumat ini atau pasokannya akan dipotong. Tentunya keputusan Presiden Putin pada Hari Kamis membuat Eropa menghadapi prospek kehilangan lebih dari sepertiga pasokan gasnya.

Presiden Putin juga mengatakan, pembeli gas Rusia harus siap untuk membuka rekening rubel di bank Rusia. Dan dari rekening inilah pembayaran nantinya akan dilakukan guna untuk pengiriman gas mulai besok (hari ini) atau 1 April.

“Apabila pembayaran tersebut tidak dilakukan, kami secara sah akan menganggap ini sebagai pilihan dari pihak pembeli, dan dengan semua konsekuensi berikutnya. Tentu tidak ada yang menjual apa pun secara gratis, dan saat ini kami juga tidak akan melakukan kegiatan amal, atau, kontrak yang ada akan segera dihentikan,” ujarnya.

Tentu di bawah mekanisme yang ditetapkan oleh Presiedn Putin, pembeli asing akan menggunakan rekening khusus di Gazprombank guna untuk membayar gas. Gazprombank nantinya akan membeli rubel atas nama pembeli gas dan mentransfer rubel ke rekening lain, kata perintah itu.

Mengisi waktu dengan membaca berita memanglah hal yang menyenangkan, namun ada juga cara lain yaitu dengan bermain game slot. Permainan game slot biasa dimainkan hanya untuk bersenang-senang, menang hanyalah bonus.

By editor

Leave a Reply

Your email address will not be published.